Ikut Donorkan Plasma Darah, Bupati Cirebon Imron: Alhamdulillah, bisa Mendonorkan Sebanyak 625 Cc

- 19 Januari 2021, 15:51 WIB
Bupati Cirebon Imron Mendonorkan 625 Cc Plasma Darahnya, Dok / Foto Humas Pemkab Cirebon.*
Bupati Cirebon Imron Mendonorkan 625 Cc Plasma Darahnya, Dok / Foto Humas Pemkab Cirebon.* /Humas Pemkab Cirebon

Jika pada donor darah biasa, darah yang diambil langsung dimasukkan dalam kantung darah.

Namun pada donor plasma, darah yang diambil, langsung dimasukkan dalam mesin dan darahnya dikembalikan langsung ketubuh pendonor.

Baca Juga: Raffi Ahmad Belum Tenang, Polda Metro Tetap Gelar Perkara Dugaan Pelanggaran Prokes

"Yang diambil hanya plasmanya saja," ujar Imron.

Imron menghabiskan waktu sekitar 1,2 jam, untuk menyelesaikan donor plasma. Ia berhasil mengumpulkan sebanyak 625 Cc plasma darah, yang nantinya digunakan

Untuk penyembuhan pasien covid 19 dalam kategori berat.

Baca Juga: Pastikan Penanganan Gempa Bumi Berjalan Baik, Presiden Jokowi kunjungi Sulawesi Barat

Ia juga meyampaikan, bahwa jumlah plasma yang dihasilkan oleh masing-masing pendonor, berbeda. Tergantung dari kondisi kesehatan pendonor.

" Kata doketernya, ada yang hanya menghasilkan 300 cc, 400 cc dan lainnya. Tegantung kondisi pendonor"

"Alhamdulillah, saya bisa mendonorkan sebanyak 625 cc," kata Imron.

Halaman:

Editor: Egi Septiadi

Sumber: Pemkab Cirebon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x