Ingat! Mulai Besok sudah Beralih ke TV Digital, Ini Daftar Daerah di Jawa Barat yang Hentikan Siaran TV Analog

- 1 November 2022, 19:30 WIB
Mulai besok Rabu 2 November akan diberlakukan Analog Switch Off (ASO). Penghentian siaran TV analog yang digantikan dengan siaran TV DIgital
Mulai besok Rabu 2 November akan diberlakukan Analog Switch Off (ASO). Penghentian siaran TV analog yang digantikan dengan siaran TV DIgital /Tangkapan Layar

SABACIREBON – Sesuai rencana, mulai besok Rabu 2 November 2022 akan diberlakukan Analog Switch Off (ASO). Artinya, penghentian siaran TV analog yang digantikan dengan siaran TV digital.

Pemerintah melalui Kominfo memberlakukan ASO untuk 222 wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Pemberlakukan ASO itu termasuk di dalamnya wilayah Jawa Barat (Jabar).

Untuk bisa menikmati siaran TV digital, masyaraka segera memasang perangkat Set Top Box (STB). Alat yang bernama STB itu ditambahkan ke perangkat TV Analog.

Berikut daftar lengkap daerah di Jawa Barat yang mulai menghentikan siaran TV Analog per 2 November 2022:

Baca Juga: Terlaluuuh... 2 Pegawai Puskesmas di Cirebon Ini Diduga Mesum Saat Bertugas, Digrebek Warga Begini Kondisinya

Jawa Barat 1: Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Kota Bandung, Kota Cimahi.

Jawa Barat 2: Kabupaten Garut.

Jawa Barat 3: Kabupaten Cirebon, Kabupaten Kuningan, Kota Cirebon

Jawa Barat 4: Kabupaten Ciamis, Kabupaten Pangandaran, Kabupaten Tasikmalaya, Kota Banjar, Kota Tasikmalaya

Halaman:

Editor: Fabian DZ

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x