Kenali Sosok 'Bapak Pengendali Infeksi' yang Muncul dalam Gambar Doodle dengan Animasi Cara Mencuci Tangan

- 20 Maret 2020, 13:35 WIB
Dr. Ignaz Semmelweis penemu pertamakali metode mencuci tangan yang efektif tangakal penyakit.*
Dr. Ignaz Semmelweis penemu pertamakali metode mencuci tangan yang efektif tangakal penyakit.* //Google Doodle

Baca Juga: Wali Kota Bogor Bima Arya Positif Covid-19, Sang Istri Titipkan Pesan Untuk Warga Bogor

Namun, keberhasilan gagasannya tersebut sempat dipandang sebelah mata oleh rekan kerjanya, sampai akhirnya rekomendasi untuk mencuci tangan agar higienis mulai diakui oleh seluruh dunia sebagai penangkal penyakit.

Hari ini, Dr. Ignaz Semmelweis dikenal sebagai 'Bapak Pengendali Infeksi' dan dipuji karena revolusinya untuk menerapkan aturan mencuci tangan sebagai cara efektif mencegah penyebaran penyakit.

CARA mencuci tangan yang baik.*
CARA mencuci tangan yang baik.* /Google
***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Google Doodle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x