Soal Pria Nikahi Rice Cooker, Netizen Asing Soroti Bulan Madu hingga Sebut Kiamat Sudah Dekat

- 2 Oktober 2021, 07:45 WIB
Baru-baru ini, dunia media sosial dihebohkan dengan kabar dari seorang pria yang menikahi alat penanak nasi atau rice cooker.
Baru-baru ini, dunia media sosial dihebohkan dengan kabar dari seorang pria yang menikahi alat penanak nasi atau rice cooker. /Facebook/Khoirul Anam

PR CIREBON - Baru-baru ini, dunia media sosial dihebohkan dengan kabar dari seorang pria yang menikahi alat penanak nasi atau rice cooker.

Pernikahan aneh itupun rupanya sampai hingga ke media asing hingga dibagikan oleh halaman akun Facebook berbahasa Inggris, salah satunya halaman Truth Slaps.

Baru sehari diunggah, postingan tersebut langsung meraup belasan ribu komentar.

Baca Juga: Build Item Mobile Legends: Kagura Roamer Ala Rasy

Beberapa netizen luar negeri dibikin geleng-geleng hingga menyorot bulan madu pria yang menikahi rice cooker tersebut.

Dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari akun fanpage Truth Slaps pada Jumat, 1 Oktober 2021, akun tersebut memposting tiga foto dengan keterangan sebagai berikut:

"Indonesian man married rice cooker. A man from Indonesia recently made headlines after he married a rice cooker," tulis unggahan tersebut.

Baca Juga: Taliban Sebut Perempuan Tidak Perlu Berolahraga, Skuad Sepak Bola Putri Afghanistan Kabur ke Portugal

"Photos of the wedding ceremony, shared on Twitter by user @lagidirumah have since gone viral showing the groom. Khoirul Anam who was wearing all white while holding up his wife, rice cooker," sambungnya.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x