Secara Langsung hingga Melalui Airbone, Dokter Paru Ungkap Tiga Mekanisme Penularan Covid-19

- 19 September 2020, 14:16 WIB
Ilustrasi virus corona. *
Ilustrasi virus corona. * /pixabay/ tumisu

“Penularan Covid-19 melalui aerosol terjadi saat tindakan dengan prosedur yang menimbulkan suatu aerosol atau microdroplet,” terangnya.

Penularan melalui udara tersebut dapat terjadi dalam radius hingga 60 meter.

Baca Juga: PA 212 Diduga Jadi Dalang Pembobolan Data Pribadinya, Denny Siregar: Kok Ada Nama Babeh ya ?

Selain dapat terjadi di lingkungan RS, penularan Covid-19 melalui udara juga dapat terjadi di area tertutup yang tidak memiliki ventilasi yang baik

“Potensi penularan lewat udara muncul apabila ruangan itu tertutup, tidak ada ventilasi yang baik, kemudian kerumunannya padat,” tukasnya.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x