Lima Khasiat Akar Alang alang yang Tidak Banyak Orang Tahu, Salah satunya untuk Obati Penyakit Ini

- 19 Juli 2022, 20:02 WIB
Ilustrasi Akar ilalang atau akar alang alang bisa menjadi obat alternatif untuk penyembuhan berbagai jenis penyakit atau keluhan kesehatan, salah satunya hipertensi
Ilustrasi Akar ilalang atau akar alang alang bisa menjadi obat alternatif untuk penyembuhan berbagai jenis penyakit atau keluhan kesehatan, salah satunya hipertensi /Muhammad Basir-Cyio/Satata Karmakar/thehealthsite.com

SABACIREBON - Tidak banyak orang tahu bila tumbuhan liar yang kerap dijumpai di sekitar lingkungan, seperti akar alang alang ternyata memiliki banyak khasiat.

Akar ilalang atau akar alang alang bisa menjadi obat alternatif untuk penyembuhan berbagai jenis penyakit atau keluhan kesehatan.

Tumbuhan alang-alang yang selama ini dianggap sebagai tumbuhan pengganggu dan tanaman parasit.

Kini tumbuhan ilalang tersebut bisa menjadi solusi dari masalah kesehatan yang diderita manusia.

Bagian akar alang alang dipercaya memiliki banyak manfaat yang luar biasa, karena mempunyai kandungan alami sebagai obat.

Baca Juga: Jenazah Baharuddin dalam Perut Buaya

Seperti dikutip dari PMJ News, berikut sejumlah manfaat akar alang alang yang baik untuk obat dan menjaga kesehatan tubuh manusia.

Obat Radang Ginjal

Bagian akar alang alang sangat ampuh digunakan untuk mengobati radang ginjal.

Halaman:

Editor: Fabian DZ

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x