Wajib Tahu! Tips Bagi Orang Tua dalam Menemani Anak Sekolah Online

- 30 September 2021, 21:56 WIB
Ilustrasi. Tips bagi orang tua dalam menemani anak sekolah online.
Ilustrasi. Tips bagi orang tua dalam menemani anak sekolah online. /Pexels/@august-de-richelieu

Jadwal dapat menjadi panduan untuk anak dalam melakukan aktivitas sekolah online.

  1. Jalin komunikasi dengan guru dan anak

Anda bisa memberi tahu perkembangan anak kepada guru. Selain itu, bisa juga lakukan komunikasi intens dengan anak untuk mempererat hubungan.

  1. Sesekali beri penghargaan pada anak

Baca Juga: Kepergok Unggah Kata-kata Ini, Alvin Faiz Mengaku Sering Tersindir

Penghargaan kecil seperti pujian perlu diberikan kepada anak saat anak melakukan sesuatu yang baik.

  1. Gelorakan kata-kata positif

Orang tua perlu tahu bahwa kata-kata positif sangat penting digelorakan kepada anak.

  1. Batasi potensi gangguan

Orang tua perlu menyingkirkan hal yang berpotensi menggangu belajar anak. Gangguan yang perlu dihindari adalah televisi, mainan, dan suara berisik.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah