4 Resep dari Jeruk Bali Menyehatkan yang Cocok Dinikmati di Waktu Santai

16 Juli 2021, 11:15 WIB
Berikut resep dari jeruk Bali. /pexels.com/ Alena Darmel

PR CIREBON - Rasa yang khas memang dimiliki oleh buah tropis yaitu jeruk Bali.

Rasa manis dan tajam yang sederhana membuat jeruk Bali cocok disajikan dalam berbagai resep.

Untuk membuat jeruk Bali sebagai resep bahan utama dalam hidangan, perlu perpaduan yang sesuai agar citarasa seimbang.

Baca Juga: Sagitarius Wajib Tahu, Inilah Tiga Zodiak yang Sangat Menyukai Sosok Kepribadianmu!

Tak hanya itu, jeruk Bali juga memiliki beberapa manfaat yang baik untuk kesehatan.

Seperti menurunkan berat badan, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, dan mengeluarkan racun dari tubuh atau detoks.

Dilansir PikiranRakyat-Cirebon.com dari Pink Villa, berikut ini beberapa resep sajian yang dibuat dari jeruk Bali.

Baca Juga: Usai 17 Hari Isoman, Adelia Wilhelmina dan Pasha Ungu Berhasil Sembuh: Alhamdulillah Alumni Covid-19

Salad jeruk Bali

Membuat salad yang sehat dan segar bukan masalah besar dengan paduan jeruk Bali.

Tambahkan irisan tipis jeruk Bali dan peras ke salah untuk membuatnya manis dan tajam.

Bisa juga dengan menambahkan bahan lain seperti zaitun, kacang, zucchini, udang, dan selada.

Baca Juga: Sesuaikan Bentuk Telinga Anda dengan Gambar Berikut! Hal ini Ungkap Kepribadian: Kuat atau Simpatik?

Kue jeruk

Uji keterampilan memanggang kue jeruk yang manis dan lezat.

Dapat juga menanmbahkan biji-bijian yang disukai untuk membuat kue jeruk lebih sehat.

Jeruk Bali dengan yoghurt

Jeruk Bali dan yoghurt merupakan pasangan yang sangat pas.

Baca Juga: Selain Perbaiki Suasana Hati, Berikut Beberapa Manfaat Kesehatan dari Cokelat

Kamu bisa mencampur jeruk Bali dengan yoghurt, tambahkan rasa yang lebih renyah dengan menambahkan gandum, almond, dan kacang-kacangan.

Sorbet jeruk Bali

Resep penyegar musim panas lainnya yang bisa dibuat menggunakan jeruk Bali.

Sorbet jeruk yang manis akan menyegarkan dan sempurna sebagai makanan sehat.

Baca Juga: Kekasih Sang Anak Isolasi Mandiri, Maia Estianty ke Tissa Biani: Kangen Dul Nggak?

Bisa juga ditambahkan jeruk nipis segar dan rosemary.***

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Pink Villa

Tags

Terkini

Terpopuler