Resep Sop Buah Timun Suri, Menu Pilihan Wajib Saat Buka Puasa

4 Mei 2021, 16:45 WIB
Ilustrasi resep sop buah timun suri, cocok jadi menu takjil saat buka puasa. /Pixabay.com/Couleur

PR CIREBON - Salah satu panganan yag identik dengan bulan Ramadhan, yaitu timun suri.

Selain wanginya yang khas, timun suri memiliki tekstur cukup lembut.

Hidangan dengan bahan dasar timun suri contohnya sop buah.

Baca Juga: Catat Tanggal Rilis Film Marvel Berikut Ini, Eternals akan Tayang 5 November 2021

Jika anda menyukai dan berencana untuk mengolah timun suri untuk takjil saat buka puasa, resep berikut ini dapat dijadikan sebagai referensi.

Berikut bahan dan cara membuat sop buah timun suri.

Bahan:

Baca Juga: Antisipasi Lonjakan Harga Daging Menjelang Lebaran, BUMN Pangan Siap Impor Daging Sapi Brazil

1. 2 buah timun suri

2. 2 sachet susu kental manis

3. Agar-agar rumput laut secukupnya

4. 1 sachet Nutrisari rasa jeruk

5. Kolang kaling secukupnya (ini Opsional)

6. Gula pasir secukupnya (sesuai selera)

Baca Juga: Sejak Kudeta Junta pada Pemerintah AungSan Su Kyi, Tingkat Ledakan Bom di Myanmar Meningkat di Area Pemukiman

Langkah membuatnya:

1. Kupas timun suri, buang bijinya

2. Potong timun suri, dan agar-agar berbentuk dadu

3. Larutkan susu kental manis, nutrisari, dan gula pasir menggunakan air hangat

Baca Juga: Penerbit Asal Korea Selatan Sebabkan Perdebatan Nasional Akibat Luncurkan Buku Memoar Pendiri Korea Utara

4. Campurkan larutan air susu dengan potongan timun suri, agar-agar, dan kolang kaling tadi

5. Berikan es batu jika dirasa kurang dingin

6. Sop buah timun suri siap disajikan

Baca Juga: Sempat Turun Panggung, Maia Estianty: Menjauh dari Orang yang Membuat Energimu Jadi Negatif Itu Lebih Baik

Hidangan ini cocok untuk menemani saat berbuka puasa atau sahur.

Selain cara membuatnya yang mudah, rasa khas dari timun suri memang sesuatu yang dirindukan saat bulan ramadhan. Selamat mencoba.***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler