Ada yang Ditembak Mati, Berikut 5 Seleb Dunia yang Pernah Menjadi Korban Kenekatan Fans

- 2 Juli 2020, 16:05 WIB
DONGHAE Super Junior akan tampil di Jakarta.*
DONGHAE Super Junior akan tampil di Jakarta.* /Instagram @leedonghae/

 

4. Donghae Super Junior

Istilah sasaeng dalam dunia K-Pop terdengar tidak asing. Sasaeng bisa disebut sebagai penggemar yang terlalu obsesif terhadap idolanya dan rela melakukan cara apa pun, meski membuat idolanya tak nyaman. Banyak idola K-Pop pernah menjadi korban dari sasaeng, salah satunya seperti yang dialami oleh Donghae Super Junior.

Donghae pernah mengunggah video pendek di Instagram story yang menunjukkan nomor-nomor tidak dikenal menelponnya berkali-kali. Bahkan akibat ulah sasaeng itu, Donghae sampai memohon untuk tidak menelponnya lagi dan berhenti mengganggu privasinya.

Baca Juga: Persalinan 'Gila' Dialami Wanita AS, Melahirkan Bayi sambil Berdiri di Parkiran Rumah Sakit

5. Mayu Tomita

Kejadian tak mengenakan dengan penggemar pernah dialami oleh Mayu Tomita yang merupakan mantan anggota dari AKB48. Salah satu penggemar Mayu Tomita yang benar-benar jatuh cinta kepadanya pernah mengirimkan hadiah jam tangan.

Mayu mengembalikan hadiah tersebut sebagai tanda ia menolak perasaan penggemarnya dan berujung dengan penyerangan.

Mayu yang saat itu berumur 20 tahun, pada 21 Mei 2016, ditikam di leher dan dadanya sampai 60 kali oleh penggemar yang diketahui bernama Tomohiro Iwazaki yang saat itu berusia 27 tahun. Pelaku rupanya diketahui juga sebelumnya telah mengirimkan ancaman pembunuhan lewat media sosial.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x