Profil Park Hang Seo Kandidat Kuat Calon Pelatih Baru Persib Bandung, Penganti Luis Milla

- 18 Juli 2023, 20:15 WIB
Semifinal Piala AFF 2022 hari ini di Stadion GBK Indonesia vs Vietnam, Park Hang-seo ada mata-mata
Semifinal Piala AFF 2022 hari ini di Stadion GBK Indonesia vs Vietnam, Park Hang-seo ada mata-mata /VFF/

 

SABACIREBON- Persib Bandung saat ini sedang mencari pengganti Luis Milla yang menyatakan mundur seusai menjalani pekan ke 3 Liga 1 2023 hingga 2024. Namun, yang menjadi perhatian adalah sosok Park Hang Seo.

Park Hang Seo diketahui lahir di Sanceong Gun, Korea Selatan pada tanggal 1 Oktober tahun 1957 silam.

Park Hang Seo sebelum terkenal menjadi pelatih ternyata pernah berkarir menjadi pemain, ia sempat memperkuat klub Korea Selatan yaitu Hanyang University, Industrial Bangkok Of Korea Army FC, Sangu FC dan Lucky Goldy Star.

Baca Juga: Piala AFF 2022 : Park Hang Seo Blak-blakan Malah Bilang Begini Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Semifinal

Bersama Timnas Vietnam nama, Park Hang Seo menjadi semakin tenar, ia sukses menjadi sepakbola Vietnam semakin bertambah maju.

Pelatih berusia 65 tahun tersebut membawa The Golden Star menjuarai Piala AFF 2018, runner up Piala Asia U-23 2018 dan semifinal Asia Games 2018.

Ia juga berhasil membawa timnas Vietnam Sea Games 2019 dan 2021, berkat dirinya Vietnam saat ini berada diperingkat 96 rangking FIFA tertinggi di Negara Asean.

Halaman:

Editor: Nurhidayat

Sumber: Seputar Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x