Cameron Norrie Petenis No 1 Inggris Tantang Novak Djokovic di Semifinal Wimbledon

- 6 Juli 2022, 10:32 WIB
Cameron Norrie, petenis no 1 Inggris maju ke babak semifinal Grand Slam Wimbledon./instagram@norrie
Cameron Norrie, petenis no 1 Inggris maju ke babak semifinal Grand Slam Wimbledon./instagram@norrie /

 

SABACIRE BON-Cameron Norrie, petenis nomor satu Inggris mencuri perhatian dengan membukukan penampilan epik.

Cameron Norrie berhak melaju ke babak semifinal  turnamen Grand Slam Inggris untuk yang pertama kalinya, setelah mengalahkan petenis Belgia David Goffin Selasa malam 5 Juli 2022.

Kemenangan Cameron Norrie ditentukan pada 2 set akhir, karena David Goffin memberikan perlawanan yang ketat di tiga set awal.

Baca Juga: Jadi Sorotan Publik, Pelatih Thailand Dianggap Remehkan Tim Garuda, Shin Tae-yong: Mereka Bisa Kita Kalahkan !

David Goffin yang justru bermain apik menang di set awal dan set ke 3 hingga skor (1-2). Namun di dua set akhir, Cameron Norrie membalikkan keadaan hingga akhirnya kemenangan menjadi miliknya. Cameron Norrie menang 3-2 (3-6 7-5 2-6 6-3 7-5).

Kemenangan Cameron Norrie ini,   membawanya  maju ke semifinal melawan juara bertahan Novak Djokovic. 

Norrie, 26 tahun, merupakan petenis rangking 9 WTA. David Goffin petenis rangking 10. Dua-duanya petenis nomor 1 di negaranya.

Baca Juga: Piala AFF U19, Hadapi Thailand Shin Tae-yong Siapkan Strategi, Ini Permintaannya Pada Semua Pemain

Sedangkan Djokovic yang akan menjadi lawan Cameron Norrie di semifinal adalah petenis unggulan pertama (rangkin 1 WTA). Di perempat final semalam, Selasa 5 Juli 2022, Djokovic berhasil mengalahkan Jannit Sinner 3-2.

Halaman:

Editor: Aria Zetra

Sumber: ANTARA SPO TV NEWS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x