Rory Mcllroy Tempati Ururtan 3 Golf Dunia Setelah Menjuarai RBC Canadian Open 2022

- 14 Juni 2022, 17:57 WIB
Rory Mcllroy dari Irlandia Utara naik lima tingkat  ke urutan 3 Dunia  golf ranking setelah menjuarai RBC Canadian Open 2022 minggu lalu./pgatour.com
Rory Mcllroy dari Irlandia Utara naik lima tingkat ke urutan 3 Dunia golf ranking setelah menjuarai RBC Canadian Open 2022 minggu lalu./pgatour.com /

SABACIREBON – Juara turnamen golf Kanada Terbuka (RBC Canadian Open) 2022, Rory Mcllroy menempati urutan keempat peroleh hadiah uang terbesar PGA Tour mingu ke-5 dengan jumlah US $6,520,511,00 atau setara dengan Rp80.047.409.500,-

Sementara tempat pertama urutan pemenang hadiah uang terbesar dipegang oleh Scottie Scheffler (AS) dengan US $11,339,162,00 atau setara dengan Rp164.417.849.000,- berkat empat kemenangan dari 18 turnamen yang diikutinya. 

Pegolf Irlandia Utara, Mcllroy berhasil memperbaiki ranking golf dunia dari urutan ke-8 menjadi ke-3 setelah kemenangannya pada turnamen RBC Kanada Terbuka pekan lalu.

Baca Juga: Kasus Korupsi Riool Kota Cirebon, Kejaksaan Ditantang Bongkar dan Seret Aktor Intelektual Raibnya BCB

Sedangkan puncak ranking ke-1  golf dunia masih diduduki Scottie Scheffler dengan 10.107 poin  disusul pegolf Spanyol Jon Rahm di tempat ke-2 dengan 7.75 poin serta  perolehan hadiah uang US $3,908,976,00. 

Urutan ranking dunia ke-4 dan ke-5 diduduki dua Pegolf Amerika, masing- masing Patrick Cantley dengan 7.175 poin  dengan peroleh hadiah uang US $4,911,061,00 dan Justin Thomas yang menjuarai turnamen PGA Tour dua pekan lalu dengan 7.175 poin serta hadiah uang US $6,421,411,00.

Para pegolf hingga ranking 100 dunia masih akan bertebut hadiah besar lainnya minggu ini pada turnamen US Open yang disel;enggarakan oleh USGA (Persatuan Golf Amerika Serikat). Namun kejuaraan ini masuk ke dal;am rangkain tour PGA.

 Baca Juga: Indonesia Open 2022 : Anthony Sinisuka Ginting Melaju Kalahkan Rekan Senegaranya

Daftar 20 pegolf peraih hadiah uang terbesar PGA Tour 2022 hingga minggu ke-24 tanggal 12 Juni 2022 adalah:

Halaman:

Editor: Otang Fharyana

Sumber: pgatour.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x