Ini Alasan Burger King Minta Para Pelanggannya Pesan Makanan di McD, KFC, HokBen hingga Warteg

- 4 November 2020, 18:18 WIB
Ilustrasi makanan junk food: Restoran siap saji, Burger King Indonesia meminta para pelanggannya untuk memesan makanan di MCD, KFC, CFC, HokBen, J.Co hingga warteg.
Ilustrasi makanan junk food: Restoran siap saji, Burger King Indonesia meminta para pelanggannya untuk memesan makanan di MCD, KFC, CFC, HokBen, J.Co hingga warteg. /PIXABAY/RitaE/

Lebih lanjut, Burger King menganjurkan pelanggannya, jika ingin membantu dan tetap memanjakan diri bisa memesan lewat pesan antar. Dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Instagram Burger King Indonesia.

"Jika Anda ingin membantu, tetap memanjakan diri Anda dengan makanan lezat melalui pesan antar, take away, drive-thru. Menikmati Whopper pilihan yang terbaik, namun memesan Big Mac juga tidak ada salahnya," kata Burger King.

Walau masih bersaingan namun tidak menjadi halangan, terutama ketika pandemi sedang menghampiri, sebagai usaha yang satu perahu tetap saling membantu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Tidak pernah sebelumnya terpikirkan oleh kami untuk meminta Anda melakukan ini.

A post shared by Burger King Indonesia (@burgerking.id) on

 ***

Halaman:

Editor: Irma Nurfajri Aunulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah