PresidenJokowi Himbau Masyarakat Hindari Mudik padaTanggal ini. Simak Alasannya.

- 20 April 2022, 04:47 WIB
Ilustrasi mudik menggunakan motor.* /kabar banten
Ilustrasi mudik menggunakan motor.* /kabar banten /

SABACIREBON - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) RI memprediksi, jumlah kendaraan pemudik pada Idul Fitri 1443 H, diperkirakan mencapai puluhan juta unit.

Dari jumlah tersebut asing-masing 23 juta unit kendaraan roda empat (mobil) dan 17 juta unit kendaraan roda dua (sepeda motor). Kendaraan ini diperkirakan mulai memadati ruas jalur mudik ke berbagai daerah mulai H-7 Mendatang.

Presiden Joko Widodo mengingatkan, untuk menghindari kemacetah di perjalanan, para pemudik dihimbau agar bisa mudik lebih awal.

Baca Juga: Rusia akan Dukung Terus Hak Rakyat Palestina, Berjanji akan Memberi Gandum dan Hasil Panen

"Untuk menghindari kemacetan, mudik lebih awal lebih baik. Atau hindari mudik pada tanggal-tanggal yang diperkirakan bakal menjadi puncak arus mudik. Yakni tanggal 28, 29 dan tanggal 30 April," kata Presiden Jokowi dikutip dari akun IG @Presiden Joko Widodo, Selasa 19 April.

Sementara itu, masih seputar mudik Idul Fitri 1443 H, dikutip dari akun IG @Divisi Humas Polri, diingatkan perlu ditaatinya beberapa ketentuan penting bagi para pemudik.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Berduka, Umumkan Kematian Bayi Laki-Lakinya

Berikut Ketentuan Bagi Para Pelaku Mudik Tahun 2022, Hasil Rapat Koordinasi Persiapan Menghadapi Idul Fitri 1443 H:

Apabila sudah dosis ketiga tidak wajib RT-PCR atau Antigen

Halaman:

Editor: Otang Fharyana

Sumber: IG @Divisi Humas Polri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x