Indonesia Jadi Negara Paling Dermawan di Dunia, Peringkat Atas dalam Partisipasi Memberi Sumbangan

- 15 Juni 2021, 10:30 WIB
Indonesia jadi negara paling dermawan di dunia.
Indonesia jadi negara paling dermawan di dunia. /Pixabay/EmAji/

Baca Juga: Jinyoung GOT7 Menjadi Hakim dalam Drama Korea Baru 'The Devil Judge', Catat Tanggal Tayangnya!

Selain itu, kata Hamid, pegiat filantropi di Indonesia relatif berhasil dalam mendorong transformasi kegiatan filantropi, dari konvensional ke digital.

Peran dan keterlibatan kalangan muda dan influencer dalam kegiatan filantropi juga meningkat.

"Keterlibatan mereka membuat filantropi bisa dikemas dan dikomunikasikan dengan popular ke semua kalangan, khususnya anak muda," katanya.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah