Disentil Netizen Soal Tak Dapat Jatah Menteri, PKS: Sudah Pertimbangkan untuk Ambil Bagian Oposisi

- 30 Desember 2020, 12:34 WIB
 Ketua Fraksi PKS, Jazuli Juwaini.*
Ketua Fraksi PKS, Jazuli Juwaini.* /Instagram/@jazuli.juwaini

PR CIREBON – Reshuffle Kabinet Indonesia Maju yang mengganti dan mengangkat 6 Menteri pekan lalu hingga saat ini masih menjadi perhatian publik. 

Dari sekian banyak menteri yang diangkat, tak ada satu pun yang mengambil dari kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Meski tak diberi kursi menteri, para kader PKS tetap lantang menyuarakan aspirasi dan mengkritik Pemerintahan.

Baca Juga: Siap-siap, Tarif Iuran BPJS Kesehatan Naik Mulai Awal Januari 2021, Cek Rinciannya

Hal tersebut membuat salah satu netizen di Twitter menyentil soal tak dapat kekuasaan.

Akun tersebut bernama @herman_tjoe mencuit,

Kasi aja kursi kementrian...diam juga itu. Tapi partai ginian bahaya dikasi kekuasaan,” cuit netizen dalam kolom komentar yang membahas soal Calling Visa yang tengah disuarakan PKS.

Baca Juga: Menkes Budi Gunadi Jelaskan Soal Covid-19, Ernest Prakasa: Penjelasannnya Jernih

Kemudian, Ketua Fraksi PKS DPR RI, Jazuli Juwaini membalas komentar tersebut dengan mengatakan bahwa PKS memang memilih bagian oposisi.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Twitter @JazuliJuwaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x