UPDATE Kasus Covid-19 Indonesia, Rabu 10 Februari 2021: Tingkat Kesembuhan Dekati Satu Juta Jiwa

10 Februari 2021, 21:53 WIB
Ilustrasi Covid-19. //Pixabay/Geralt

PR CIREBON - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) kembali memperbarui informasi terkait perkembangan kasus Covid-19 di Indonesia pada Rabu, 10 Februari 2021.

Berdasarkan data BNPB, jumlah penambahan kasus Covid-19 harian di Indonesia per tanggal 10 Februari 2021 bertambah sebanyak 8.776 kasus yang terkonfirmasi positif Covid-19 yang tersebar di 34 provinsi.

Sehingga jumlah total kasus Covid-19 di Indonesia menjadi 1.183.555 orang. Sementara itu jumlah pasien yang dinyatakan sembuh pada Rabu, bertambah 9.520 orang.

Baca Juga: Satu Bulan Lebih Tinggalkan Rumah, Celine Evangelista Berharap Terbaik bagi Hubungannya dengan Stefan William

Maka jumlah keseluruhan pasien Covid-19 yang telah dinyatakan sembuh menjadi 982.972 orang.

Adapun, angka kematian akibat Covid-19 di Indonesia pada hari Rabu menjadi 32.167 orang dengan tambahan sebanyak 191 orang yang telah dinyatakan meninggal.

Sementara itu, provinsi penyumbang kasus harian positif Covid-19 terbanyak masih berada di provinsi DKI Jakarta, dengan tambahan 3.309 kasus baru.

Di posisi kedua provinsi dengan kasus terbanyak yakni Jawa Tengah, sebanyak 1.220 kasus baru, kemudian disusul oleh Jawa Barat dengan 660, Jawa Timur 603 kasus, dan Kalimantan Timur 498 kasus.

Baca Juga: Jalan Tol Cipali Arah Jakarta Amblas, Syahrul Aidi: Sebaiknya Pengelola Tak Salahkan Faktor Alam

Dilansir Cirebon.Pikiran-Rakyat.com dari akun Twitter resmi BNPB, berikut data sebaran kasus Covid-19 di Indonesia yang tersebar di 34 provinsi, Rabu, 10 Februari 2021:

DKI Jakarta: 3.309 kasus

Jawa Tengah: 1.220 kasus

Jawa Barat: 660 kasus

Jawa Timur: 603 kasus

Kalimantan Timur: 498 kasus

Bali: 305 kasus

Baca Juga: Edukasinya Viral hingga Dibuat Spanduk, dr. Tirta: Akhirnya Bisa Sampai ke Desa-Desa, Suwun Kawan-Kawan

DI Yogyakarta: 291 kasus

Sumatera Utara: 224 kasus

Sulawesi Selatan: 180 kasus

Riau: 173 kasus

Kalimantan Selatan: 145 kasus

Sumatera Barat: 141 kasus

Lampung: 106 kasus

Papua: 101 kasus

Baca Juga: Edukasinya Viral hingga Dibuat Spanduk, dr. Tirta: Akhirnya Bisa Sampai ke Desa-Desa, Suwun Kawan-Kawan

NTB: 90 kasus

NTT: 90 kasus

Bangka Belitung: 89 kasus

Sumatera Selatan: 74 kasus

Sulawesi Tengah: 63 kasus

Kalimantan Utara: 55 kasus

Jambi: 45 kasus

Maluku Utara: 40 kasus

Kepulauan Riau: 37 kasus

Baca Juga: Sertifikat Rumah Ibundanya Dijarah Mafia Tanah, Dino Patti Djalal Jelaskan Modus Komplotan Pencuri

Sulawesi Utara: 34 kasus

Banten: 30 kasus

Kalimantan Tengah: 30 kasus

Maluku: 30 kasus

Gorontalo: 26 kasus

Sulawesi Barat: 23 kasus

Papua Barat: 23 kasus

Baca Juga: Bertepatan dengan Hari Internet Aman Sedunia, TikTok Luncurkan Toolkit Keamanan Keluarga

Kalimantan Barat: 19 kasus

Sulawesi Tenggara: 12 kasus

Bengkulu: 7 kasus

Aceh: 3 kasus.***

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: BNPB

Tags

Terkini

Terpopuler