Wabup Indramayu Lucky Hakim Mundur? Begini Jawaban Dari Lucky Hakim Centre

- 13 Februari 2023, 21:54 WIB
Beredar surat pengunduran diri wabup indramayu lucky hakim/foto ist
Beredar surat pengunduran diri wabup indramayu lucky hakim/foto ist /

SABACIREBON- Kabar Wakil Bupati Indramayu, Lucky Hakim mungundurkan diri dari jabatannya menyeruak setelah beredarnya surat permohonan pengunduran dirinya sebagai Wakil Bupati Indramayu periode 2021-2026.

Dalam surat berkop resmi Bupati Indramayu, tersebut tertera No 132/3354/Tapem tertanggal 8 Februari 2023.

Sementara diakhir isi surat langsung ditandatangani Lucky Hakim di atas cap basah.

Baca Juga: Ratusan Ribu Demonstran Guncang Madrid Spanyol, Ini Tuntutan Mereka

Adapun isi surat ditujukan kepada Pimpinan DPRD Kabupaten Indramayu, dengan ditembuskan ke beberapa pihak terkait. Masing-masing tembusan kepada Mendagri, Gubernur Jawa Barat dan Bupati Indramayu.

Meski demikian, Lucky Hakim belum secara eksplisit dalam surat tersebut, menyebut alasan pengunduran dirinya. Selain hanya beralasan karena ketidakmampuannya dalam mengemban amanah sebagai Wakil Bupati Indramayu.

Karenanya, Lucky meminta agar DPRD Kabupaten Indramayu untuk segera menindaklanjuti permohonannya itu sesuai perundang-undangan yang berlaku.

Baca Juga: Memakmurkan Masjid : Usai Salat Subuh, Jemaah Al Ikwan akan Memperoleh Ayam Gelondongan

Selain itu, Lucky juga meminta maaf, apabila selama menjabat  sebagai Wakil Bupati Indramyu terdapat banyak kekurangan dan kelemahan.

Halaman:

Editor: Andik Arsawijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x