Berdoa di Kuil untuk Pelarian, Ketua Gangster Pembantai 8 Polisi Ditangkap Usai 5 Hari jadi Buronan

- 10 Juli 2020, 08:28 WIB
Buronan nasional India, Vikas Dubey, ketua gangster berhasil dibekuk polisi ketiga berdoa di kuil
Buronan nasional India, Vikas Dubey, ketua gangster berhasil dibekuk polisi ketiga berdoa di kuil /The News Now

"Ini adalah kesuksesan besar bagi polisi, Vikas Dubey adalah pembunuh yang kejam. Seluruh pasukan polisi Madhya Pradesh bersiaga. Dia telah ditangkap dari kuil Ujjain Mahakal. Kami telah memberi tahu Kepolisian Uttar Pradesh," katanya.

Sementara itu, Kepala Menteri Madhya Pradesh, Shivraj Singh Chouhan mengatakan dia menghubungi rekannya di Uttar Pradesh, Yogi Adityanath tentang penangkapan itu dan penjahatnya akan diserahkan ke polisi di sana. 

Vikas Dubey didakwa dalam kasus pembunuhan delapan polisi pada Jumat, pekan lalu dalam sebuah tim besar ke desa Bikru di daerah Chaubeypur di Kanpur untuk menangkap Vikas Dubey.

Baca Juga: Tuai Peringatan usai Pamerkan Pasport Ayahnya, Bella Hadid: Bagian Mana Palestina yang Melanggar ?

Ketika polisi mencapai desa, Dubey dan anak buahnya, bersenjatakan AK-47 menembak dari atap rumah. Gangster terkenal itu melarikan diri setelah pembantaian.

Pencarian besar-besar diluncurkan dan hadiahnya dinaikkan menjadi Rs5 lakh.

Vikas Dubey kemudian didakwa dalam 60 kasus kriminal termasuk pembunuhan, penculikan, pemerasan dan kerusuhan.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: The News Now


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x