Pangeran William Sebut Pandemi Covid-19 Justru Memberikan Kebaikan bagi Inggris

- 13 April 2020, 09:54 WIB
POTRET Pangeran William
POTRET Pangeran William //Instagram/@kensingtonroyal

Dalam salah satu panggilannya dengan badan amal tersebut, Pangeran Willian mengatakan bahwa pandemi Covid-19 ini adalah kebaikan bagi Inggris.

"Saya pikir Inggris adalah yang terbaik, namun anehnya kita semua dalam krisis," ujar Pangeran William.

Ia mengatakan dengan adanya Pandemi Covid-19, dapat menumbuhkan semangat komunitas yang ada di Inggris.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Cirebon Senin 13 April 2020: Ciwaringin dan Kesambi Hujan Ringan

Hal itu bisa menjadi sebuah kekuatan juga menbuat warga menjadi saling tolong menolong.

"Semangat komunitas dan perasaan komunitas datang kembali dengan lebih cepat dari yang lainnya," ujar Pangeran William.

Kasus di Covid-19 di Inggris kini sudah mencapai angka 84.279 kasus dengan angka kematian mencapai 10.612.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah