Ucapkan Terima Kasih Soal Janji Bantuan untuk Afghanistan, Taliban Sebut AS Harus Miliki Hati yang Besar

- 15 September 2021, 09:15 WIB
Taliban berterima kasih pada soal janji bantuan yang akan diberikan pada Afghanistan, selain juga menyinggung soal AS dan hati.
Taliban berterima kasih pada soal janji bantuan yang akan diberikan pada Afghanistan, selain juga menyinggung soal AS dan hati. /REUTERS/Stringer

Baca Juga: Terkadang Buat Rumit, ini 4 Kebiasaan Zodiak Scorpio Saat Tengah Jatuh Cinta!

Ia khawatir akan kembalinya pemerintahan brutal di Afghanistan yang menjadi ciri rezim Taliban pertama dari tahun 1996 hingga 2001.

"Tidak mungkin memberikan bantuan kemanusiaan di Afghanistan tanpa melibatkan otoritas de facto," kata Sekjen PBB kepada para menteri yang menghadiri pembicaraan Jenewa.

"Sangat penting untuk terlibat dengan Taliban pada saat ini," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah