Pulih dari Covid-19, Kini Beberapa Pasien di India Tertular Infeksi Jamur Mematikan

- 11 Mei 2021, 12:45 WIB
Pasien Covid-19 di India yang telah pulih kini mengalami infeksi jamur mematikan, yang disebut 'jamur hitam'.
Pasien Covid-19 di India yang telah pulih kini mengalami infeksi jamur mematikan, yang disebut 'jamur hitam'. //Reuters.com/Danis Shiddiqui

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini, Selasa 11 Mei 2021: Aries Butuh Seseorang, Taurus Rencanakan Masa Depan Bersama

Perawatan melibatkan pembedahan mengangkat semua jaringan yang mati dan terinfeksi dan memberikan terapi anti-jamur.

Tetapi Yogesh Dabholkar, spesialis telinga, hidung dan tenggorokan di Rumah Sakit DY Patil Mumbai, mengatakan bahwa obat yang digunakan untuk mengobati mereka yang terinfeksi jamur itu mahal.

Salah satu obat perawatan juga menipis di rumah sakit pemerintah karena lonjakan kasus yang tiba-tiba.

Baca Juga: Terbongkar Liciknya Israel, dari Pembantaian Warga Palestina hingga Pembungkaman Media

"Angka kematian sangat tinggi. Bahkan sedikit yang sembuh, hanya sembuh dengan operasi ekstensif dan agresif," kata Bajan.

"Ini adalah infeksi yang bergerak cepat. Bisa tumbuh dalam dua minggu. Ini adalah Catch-22, keluar dari virus dan terkena infeksi jamur. Benar-benar buruk," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x