Wanda Hamidah Terus Teriak Soal Asuransi hingga Seret Najwa Shihab Kupas Masalah Nasabah 'Terzolimi'

- 12 Oktober 2021, 04:37 WIB
Wanda Hamidah merasa ditipu perusahaan asuransi hingga menyeret Najwa Shihab untuk mengupas masalah nasabah yang merasa terzolimi.
Wanda Hamidah merasa ditipu perusahaan asuransi hingga menyeret Najwa Shihab untuk mengupas masalah nasabah yang merasa terzolimi. /Ig @wanda_hamidah

Wanda Hamidah menyebut niat untuk melindungi keluarga malah jadi sebaliknya.

Perusahaan asuransi disebut-sebut memanfaatkan keawaman masyarakat yang baru menyadari ketika sudah bertahun-tahun.

Baca Juga: Ramalan Shio Tikus, Kerbau, dan Harimau, 12 Oktober 2021: Kesuksesan Menantimu

"Kemudian uang sudah masuk, tidak/sedikit kembalinya, fasilitas yang diharapkan tidak didapatkan," protesnya.

Lebih lanjut, Wanda Hamidah meminta pemerintah untuk tidak diam saja menyikapi masalah tersebut.

"Pemerintah tidak boleh tinggal diam nih, korbannya sudah banyak @ojkindonesia. Siapa yang melindungi rakyat?" tulisnya lagi.

Diberitakan sebelumnya oleh PikiranRakyat-Cirebon.com, Wanda Hamidah curhat merasa ditipu habis-habisan oleh salah satu perusahaan asuransi, Prudential.

Baca Juga: Rupiah Indonesia Berpotensi Menjadi Mata Uang dengan Performa Terbaik di Asia pada Tahun 2021

Wanda Hamidah merasa ditipu karena klaim dari polis asuransi untuk sang buah hati ternyata tak ter-cover secara penuh.

Hal itulah yang membuatnya kecewa. Padahal dirinya merupakan pengguna asuransi Prudential sejak tahun 2009.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x