Berhasil Pikat Hati Penonton, Drama Komedi Sejarah Mr Queen Sempat Tuai Tuai Kontroversi

- 6 Februari 2021, 22:44 WIB
Drama Korea Selatan Mr Queen sempat menuai kontroversi karena ini.*
Drama Korea Selatan Mr Queen sempat menuai kontroversi karena ini.* /Instagram.com/@tvndrama.official

PR CIREBON — Pihak Production House drama Korea Selatan bergenre komedi sejarah ‘Mr Queen’ yang tayang di tvN baru-baru ini menyatakan permohonan maaf kepada publik.

Permohonan maaf yang disampaikan Production House ‘Mr Queen’  sempat menuai kontroversi.

Dikutip Pikiran-Rakyat.Cirebon.com dari The Korea Herald, produser Mr Queen mengatakan bahwa pihak mereka tidak mengetahui kontroversi mengenai penulis Tiongkok.

Baca Juga: Ikatan Cinta 4 Februari 2021: Barang Peninggalan Roy Ditemukan, Bagaimana Kelanjutan Misteri Pembunuhannya?

Akan tetapi, perdebatan yang mengkritik serial tv tersebut terus berlanjut di komunitas online.

Produser Mr Queen juga meminta maaf terkait kontroversi atas distorsi sejarah Korea Selatan dan ejekan terhadap tokoh kerajaan di kehidupan nyata.

Sebabm dalam episode kedua, Bong-hwan menyebut "The Annals of the Joseon Dynasty" sebagai sebuah tabloid, yang memicu ketidaksetujuan publik bahwa pembuatan ulang sebuah pertunjukan Tiongkok mengabaikan aset budaya negara dan Memori Warisan Dunia UNESCO.

Baca Juga: Jadwal TV RCTI Selasa 2 Februari 2021: Ada Ikatan Cinta Episode 149, Andin Masih Sakit Hati Terhadap Al

Di mana terdapat pengubahan nama belakang karakter sejarah yang sebenarnya dalam drama menjadi nama palsu setelah keturunan seorang karakter mengeluhkan penggambaran lucu leluhur mereka.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: THE KOREA HERALD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x