Pengguna Soroti Kebijakan Privasi, WhatsApp Tunda Peluncuran Pembaruan Fitur Bisnis

- 16 Januari 2021, 16:35 WIB
Pengguna Soroti Kebijakan Privasi, WhatsApp Tunda Peluncuran Pembaruan Fitur Bisnis.*
Pengguna Soroti Kebijakan Privasi, WhatsApp Tunda Peluncuran Pembaruan Fitur Bisnis.* / Ilustrasi Whatsapp // pixabay / arivera

Baca Juga: Pasca Kebijakan Privasi Baru WhatsApp, Ini Panduan Lengkap Pilih Signal atau Telegram Agar Tak Salah

Facebook mengakuisi WhatsApp senilai US $19 miliar Dolar AS (sekitar Rp267 triliun) pada tahun 2014 tetapi lambat dalam memonetisasinya.

Semenjak diakuisisi oleh Facebook, sebenarnya WhatsApp sudah melakukan dan membagikan kategori data dengan Facebook, seperti nomor telepon dan alamat IP dari para pengguna WhatsApp dengan Facebook.

"Kami tidak menyimpan catatan tentang siapa yang mengirim pesan atau panggilan semua orang"

Baca Juga: Heran Mbak You Dilaporkan, Politisi Demokrat: Zaman Akal Sehat Berganti Akal-akalan

"Kami juga tidak dapat melihat lokasi Anda yang dibagikan dan kami tidak membagikan kontak Anda dengan Facebook," katanya.

WhatsApp mengatakan pada bulan Oktober lalu bahwa mereka akan mulai menawarkan pembelian dalam aplikasi melalui Toko Facebook

Dan akan menawarkan perusahaan yang menggunakan alat perpesanan layanan pelanggannya kemampuan untuk menyimpan pesan-pesan itu di server Facebook.

Baca Juga: Sulawesi Diguncang Gempa, Choi Siwon Super Junior Ikut Berduka Cita

WhatsApp mengatakan pada saat itu bahwa obrolan dengan bisnis menggunakan layanan hosting baru dan tidak akan dilindungi oleh enkripsi ujung ke ujung aplikasi.***

Halaman:

Editor: Egi Septiadi

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah