Dukung Langkah Polisikan Ramalan Mbak You, Gus Romli: Harus Dipertanggungjawabkan Biar Nggak Tuman

- 16 Januari 2021, 16:07 WIB
Mohamad Guntur Romli memberi dulungan langkah mempolisikan ramalan Mbak You.*
Mohamad Guntur Romli memberi dulungan langkah mempolisikan ramalan Mbak You.* /Instagram.com/@gunromli

PR CIREBON – Mohammad Guntur Romli atau biasa disebut Gus Romli mendukung upaya untuk mempolisikan peramal Mbak You.

Ramalan Mbak You perihal gejolah di dunia perpolitikan Indonesia mengundang banyak komentar.

Ramalan Mbak You latas dianggap sebagai provokasi dan hasutan yang akan membuat situasi menjadi panas.

Baca Juga: Listyo Sigit Prabowo jadi Calon Kapolri, Pakar Sebut Ada Tiga Ciri Kelompok yang Menolak

Oleh karena itu, menurut Gus Romli, ramalan tersebut harus dipertanggung jawabkan karena telah membuat onar dan gaduh.

“Saya setuju, mau pake dalih agama, mau pake klenik, mau pake hayalan, ramalan, dan lain-lain tapi kalau sudah mau bikin onar, fitnah, rusuh, harus dipertanggungjawabkan biar nggak tuman,” ujarnya, seperti dilansir Cirebon.Pikiran-Rakyat.com dari Twitter @GunRomli pada 16 Januari 2021.

Menurut Gus Romli, upaya untuk melaporkan Mbak You adalah upaya untuk menegakkan hukum dan keadilan.

Baca Juga: Heran Mbak You Dilaporkan, Politisi Demokrat: Zaman Akal Sehat Berganti Akal-akalan

Gus Romli juga menyoroti tentang seseorang yang mengaku habib dan menghasut saja dijebloskan ke bui.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Twitter @GunRomli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x