Santer Beredar Pesan Berantai, Daftar Calon Menteri untuk Reshuffle dari Ahok hingga AHY

- 2 Juli 2020, 10:01 WIB
Jokowi Ancam Reshuffle Kabinet, Pengamat : Kemenkes dan Kemensos Kurang Optimal Tangani Covid-19.*
Jokowi Ancam Reshuffle Kabinet, Pengamat : Kemenkes dan Kemensos Kurang Optimal Tangani Covid-19.* /ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/

Berikutnya, nama lain yang menyita perhatian yaitu Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai Menteri Koperasi dan UKM.

Baca Juga: Tak Sengaja Konsumsi Ganja dalam Makanan, Satu Keluarga Dilarikan ke Rumah Sakit

Sedangkan nama Nadiem Makarim dan Wishnutama tak lagi nampak ada dalam susunan kabinet yang disebutkan dalam pesan berantai itu.

Sementara itu, isi dalam pesan berantai yang tersebar belum bisa dipertanggungjawabkan. Bahkan, bisa jadi narasi yang beredar dalam WhatsApp itu masuk dalam kategori informasi bohong atau hoaks.

Terlebih hingga saat ini, jabatan Menteri BUMN secara resmi masih diemban oleh Erick Thohir. 

Baca Juga: Kritik Nadiem Makarim terkait PPDB DKI Jakarta, Hotman Paris: Bapak Pintar, Tapi Logikanya Dimana?

Selain itu, Sekretaris Presiden pun hingga Rabu 1 Juli 2020 belum mengeluarkan pernyataan resmi terkait perombakan atau reshuffle kabinet Indonesia Maju.***(Lucky M. Lukman)

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x