Diresmikan Hari Ini, Ini 7 Infrastruktur Canggih Pengubah Masa Depan Atlet Anak Papua

- 2 Oktober 2021, 18:03 WIB
Presiden Jokowi meremsikan tujuh infrastruktur canggih dalam pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Sabtu, 2 Oktober 2021.*
Presiden Jokowi meremsikan tujuh infrastruktur canggih dalam pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Sabtu, 2 Oktober 2021.* /Twitter @jokowi

Bangunan tersebut berhasil memegang tiga rekor MURI yaitu instalasi ‘Textile Duct Ring’ terpanjang, atap ‘dome’ terluas tanpa baut, dan atap baja lengkung bentang terpanjang.

2. Arena Akuatik

Arena olahraga air ini terletak di Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura dan memiliki luas bangunan17.783 meter persegi dan berkapasitas 1.500 kursi tribun.

Baca Juga: 5 Permainan Tradisional Indonesia Mirip Squid Game, Salah Satunya Gobak Sodor

Arena ini mendapatkan sertifikasi dari Federation Internationale de Nation atau Federasi Renang Internasional (FINA).

3. Arena Panahan

Arena panahan terletak di Kampung Harapan, Kabupaten jayapura dengan luas keseluruhan 33.600meter persegi dengan luas arena kompetisi 10.000 meter persegi.

Baca Juga: Ramalan Hari Keberuntungan Zodiak Aries, Gemini, dan Taurus pada Bulan Oktober 2021

Presiden Jokowi meremsikan tujuh infrastruktur canggih dalam pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Sabtu, 2 Oktober 2021.*
Presiden Jokowi meremsikan tujuh infrastruktur canggih dalam pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Sabtu, 2 Oktober 2021.* Tangkapan layar Twitter @jokowi

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Benarkah Jokowi Tunjuk Pengganti Anies Baswedan?

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah