Program Kartu Prakerja Gelombang 20 Dibuka! Ayo Daftarkan Diri Anda dan Nikmati Berbagai Manfaatnya

- 9 September 2021, 16:15 WIB
Berikut ini adalah cara mendaftarkan diri di Program Kartu Prakerja gelombang 20 yang sudah resmi dibuka.
Berikut ini adalah cara mendaftarkan diri di Program Kartu Prakerja gelombang 20 yang sudah resmi dibuka. /instagram.com/@Prakerja.go.id

Baca Juga: Meski Bersemangat Perankan Siswa SMA di Miracle, Yoona SNSD Ungkapkan Kekecewaan karena Hal Ini!

Untuk masyarakat yang mendaftar Program Kartu Prakerja gelombang 20 tidak perlu terburu-buru dan khawatir, pastikan terlebih dahulu mengisi data diri dengan benar karena pembukaan akan berlangsung dalam beberapa hari.

Selain itu, perlu diperhatikan bahwa proses seleksi tidak didasari dengan siapa yang mendaftar pertama.

Mari tumbuhkan rasa setia kawan dengan memberi kesempatan untuk mereka yang lebih membutuhkan.

Baca Juga: Tak Hanya Pemalu, 3 Zodiak Ini Cenderung Tertutup dengan Sekitar

Karena pada dasarnya Program Kartu Prakerja gelombang 20 diprioritaskan bagi mereka yang terdampak pandemi yakni orang kehilangan pekerjaan dan kesulitan.

Diharapkan juga untuk saling menginformasikan kepada orang yang membutuhkan agar bisa memanfaatkan Program Kartu Prakerja.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah