PPDB SMA dan SMK Serentak Dibuka Mulai 6 Juni, Ingin Diterima di Sekolah Tujuan? Simak Tatacara dan Tahapannya

- 2 Juni 2023, 22:00 WIB
Tahapan PPDB sma smk tahun 2023/ andik sc prmn
Tahapan PPDB sma smk tahun 2023/ andik sc prmn /

1. Dalam jaringan (online) secara Mandiri/Operator Sekolah Asal Alamat: ppdb.disdik.jabarprov.go.id atau, Sekolah Tujuan.

2. Luar Jaringan (Offline) (jika tidak ada/terkendala jaringan internet, Dengan penerapan Protokol Covid19)

Baca Juga: Ini Jawaban Ketua DPC PDIP Majalengka, Jika Pemilu 2024 Dilaksanakan Sistem Proposional Tertutup

Informasi Resmi PPDB 2022 SMA, SMK, SLB hanya dapat diperoleh melalui website resmi Disdik Jabar

https://disdik.jabarprov.go.id https://ppdb.disdik.jabarprov.go.id

Informasi terkait web PPDBhttps://dapodik.disdik.jabarprov.go.id/elok Informasi simulasi PPDB dapat digunakan calon pendaftar untuk mempelajari cara pendaftaran SMA dan SMK.

Baca Juga: Keren, Desa Kebulen Jatibarang Jadi Percontohan Program BPJS Ketenagakerjaan di Indramayu

Berikut 4 jalur pendaftaran PPDB SMA dan penjelasannya:

1. PPDB Online Jalur Zonasi

Diperuntukkan bagi peserta didik berdomisili di dalam wilayah zonasi yang ditetapkan pemerintah daerah.

Halaman:

Editor: Andik Arsawijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x