Gencatan Senjata Israel dan Hamas Mulai Berlaku, Akankah Selesaikan Konflik Tanah Yerusalem?

- 21 Mei 2021, 12:06 WIB
Penduduk Palestina merayakan gencatan senjata.
Penduduk Palestina merayakan gencatan senjata. /Reuters

Netanyahu dan pejabat Israel lainnya bersikeras bahwa pemboman Gaza akan terus berlanjut selama diperlukan untuk menjaga keamanan Israel.

Diplomat dari Mesir, Qatar, dan Perserikatan Bangsa-Bangsa telah menjadi penengah antara kedua belah pihak.

Baca Juga: 3 Zodiak yang Takdir Hidupnya akan Terungkap pada 23 Mei hingga 10 Oktober 2021, Cancer Merasakan Kepedihan

Hamas tidak pernah mengakui keberadaan Israel, dan Israel menganggap Hamas sebagai organisasi teroris.

Pengumuman gencatan senjata juga mendapatkan dukungan dari pemerintahan Biden.

Amerika Serikat tidak memiliki kontak dengan Hamas, yang dianggapnya dan Uni Eropa sebagai kelompok teroris.

Namun, pemerintah AS tetap memainkan peran penting dalam upaya untuk mengakhiri konflik.

Baca Juga: Kode Redeem ML Hari Jumat, 21 Mei 2021, Ambil Hadiah Gratisnya dari Moonton!

Netanyahu didesak untuk menyetujui gencatan senjata sebelum dukungan internasional untuk Israel berakhir.

Kemudian, AS mengirim utusan internasional Hady Amr, untuk bertemu langsung dengan politisi Israel dan Palestina minggu ini.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: New York Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah