Risih Gunakan Masker Saat Keluar? Simak Alasan Masker Menjadi Kebutuhan Wajib Saat Pandemi Covid-19

- 11 September 2020, 17:22 WIB
Penggunaan masker menjadi kebiasaan baru, guna mencegah penularan Covid-19.*
Penggunaan masker menjadi kebiasaan baru, guna mencegah penularan Covid-19.* //Antara/Irwansyah Putra

“Penutup wajah dari kain adalah salah satu senjata paling ampuh untuk memperlambat dan menghentikan penyebaran virus,” kata Robert, pada 14 Juli 2020 dikutip dari Healthline.

Sementara itu, meskipun telah dianjurkan, rekomendasi penggunaan masker ini, banyak ditanggapi dengan berbagai skeptis atau keraguan di kalangan publik.

Baca Juga: Kenang Mendiang Sulli dalam Film Dokumenter, Tiffany Young: Saya Terinspirasi Keberanian Sulli

Namun, beberapa bukti ilmiah menunjukan bahwa masker memanglah berfungsi untuk mencegah penularan Covid-19.

Berikut PikiranRakyat-Cirebon.com telah merangkum berapa alasan mengapa masker berfungsi sebagai penangkal virus yaitu:

1. Masker Menjadi Penghalang Fisik untuk Menangkap Tetesan Air

Menurut Dr. Meilan Han, Penularan virus Covid-19 diperkirakan terjadi melalui tetesan pernapasan yang dilepaskan ketika orang berbicara maupun bersin. Jika tetesan itu hinggap di mulut atau hidung orang terdekat, atau terhirup ke paru-paru, seseorang bisa tertular virus.

Baca Juga: Kalah Telak dari Kroasia, Timnas U-19 Bertekad Tampil Lebih Baik Lawan Arab Saudi di Laga Uji Coba

“Data menunjukan bahwa penggunaan penutup wajah dapat membantu membatasi penyebaran penyakit oleh individu dengan gejala maupun tanpa gejala,” kata Han.

2. Bukti yang Berkembang Mendukung Keefektifan masker

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x