Menikmati Wisata Alam Kayaking di Situ Lengkong (Panjalu), Tidak Bisa Berenang pun OK. Ini Alasannya.

- 28 Januari 2023, 11:51 WIB
Menikmati Kayaking di Situ Lengkong (Panjalu)
Menikmati Kayaking di Situ Lengkong (Panjalu) /uyun achadiat/

Baca Juga: Sidang Sambo : Jaksa Tuntut 6 Mantan Anak Buah Sambo dengan Pidana Penjara dan Denda. Simak Lengkapnya

Suasana alam Situ Lengkong yang jauh dari hiruk pikuk disertai hijaunya hutan yang berada di pinggir danau, benar-benar memanjakan mata.

Usai berselancar dengan kayak selama hampir satu jam. Wajah bu guru yang tidak mau disebut namanya itu tampak ceria. “Wah… asik pisan. Pengalaman baru yang luar biasa,” katanya.

Bukan hanya mendapat pengalaman baru yang menyenangkan, ia juga merencanakan kembali untuk Kayaking mengelilingi pulau. Ia dan suaminya belum siap mengelilingi pulau dengan kayak karena baru pertama kali.

Baca Juga: Ditangkap, Mantan Wali Kota Blitar Periode 2010-2015 Diduga Kuat Otak Perampokan Rumdin Wali Kota Blitar

Kegembiraan Bu Guru itu juga karena ia telah mampu menguji nyali manaiki kayak, padahal tidak mampu berenang. Yang mampu berenang pun belum tentu punya nyali mendayung kayak.

Surprise lainnya, Bu Guru ini kini memiliki sejumlah foto selfie, mulai di pinggir danau sampai di tengah danau, di atas kayak bersama suaminya.

Turis Jerman Stay 3 Hari di Panjalu

Baca Juga: Inilah 6 Syarat Untuk Mendapatkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) BRI

Iwan, alumni Sastra Jerman Unpad itu  menyebut, salah satu hal yang menggembirakan, sejak dioperasikan beberapa bulan lalu, ada tiga turis dari Jerman yang datang.

Halaman:

Editor: Uyun Achadiat

Sumber: Liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x