6 Campuran Bahan Alami Membuat Conditioner Sendiri, Salah Satunya Pisang dan Susu

- 21 Oktober 2021, 19:50 WIB
Artikel ini menjelaskan tentang 6 campuran bahan alami membuat conditioner sendiri, salah satunya pisang dan susu.
Artikel ini menjelaskan tentang 6 campuran bahan alami membuat conditioner sendiri, salah satunya pisang dan susu. /PEXELS/Laura

PR CIREBON – Membuat conditioner sendiri dapat dilakukan dengan mencampurkan beberapa bahan alami, seperti pisang dan susu.

Conditioner umumnya dapat melembabkan rambut, namun bahan kimia dari produk yang dijual komersial biasanya dapat merusak rambut dalam jangka panjang.

Campuran bahan alami seperti pisang dan susu sangat baik digunakan sebagai conditioner untuk rambut, tanpa efek samping seperti bahan kimia.

Baca Juga: Billy Davidson Resmi Jadi Ayah, Caesar Hito dan Felicya Angelista: Selamat

Berikut enam campuran bahan alami membuat conditioner sendiri, salah satunya pisang dan susu, yang dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Style Craze.

1. Yogurt dan santan

Yogurt dapat melembabkan dan memperbaiki rambut yang rusak, dengan cara mengoleskan campuran keduanya dari akar hingga ujungnya.

Gulung rambut, biarkan conditioner selama 45 menit dan cuci serta keramas seperti biasa.

Baca Juga: Simak Beberapa Manfaat Pepaya Mentah Bagi Kesehatan, Salah Satunya Membersihkan Usus Besar

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x