Liga Inggris: Chelsea Rontok di Tangan Brighton, Kalah 1-4, Diwarnai Dua Gol Bunuh Diri

- 30 Oktober 2022, 09:14 WIB
Pemain Brighton & Hove Albion Leandro Trossard berseelebrasi seusai mencetak gol pertama ke gawang Chelsea. Chelsea dikalahkan Brighton dengan angka telak 1-4 pada matchday ke-14 Liga Inggris di Stadion Amex. Diwarnai dua gol bunuh diri
Pemain Brighton & Hove Albion Leandro Trossard berseelebrasi seusai mencetak gol pertama ke gawang Chelsea. Chelsea dikalahkan Brighton dengan angka telak 1-4 pada matchday ke-14 Liga Inggris di Stadion Amex. Diwarnai dua gol bunuh diri /John Sibley./Reuters

Brighton berhasil menggandakan keunggulan menjadi 2-0 pada menit ke-14.

Ruben Loftus-Cheek melakukan gol bunuh diri usai salah mengantisipasi sepak pojok dari sayap kanan.

Baca Juga: Tragedi Perayaan Malam Halloween di Seoul Korea Selatan 149 Tewas, Ini Penyebabnya

Tiga menit berselang, Chelsea nyaris menciptakan gol balasan. 

Conor Gallagher melepaskan tembakan dari dalam kotak yang diselamatkan Robert Sanchez.

Bola rebound jatuh ke jalur Christian Pulisic, tetapi tendangannya dari jarak dekat masih melenceng.

Robert Sanchez kembali melakukan penyelamatan bagus usai menepis tendangan melengkung Gallagher di sudut atas gawang Brighton.

Brighton hampir mencetak gol ketiganya. Sebuah skema serangan diakhiri Caicedo dengan sepakan dari dalam kotak penalti, sayang bola hanya menghantam tiang gawang.

Baca Juga: Tebing Bebatuan Cadas Pangeran Longsor. Dua mobil yang Sedang Melaju Jadi Korban.

Jelang turun minum, Brighton bisa unggul 3-0 pada menit ke-42.

Halaman:

Editor: Fabian DZ

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x