Curi Perhatian Media Asing, Program Vaksinasi Covid-19 di Indonesia Siap Dimulai Minggu Depan

- 5 Januari 2021, 15:22 WIB
Ilustrasi vaksin.
Ilustrasi vaksin. /Pixabay/qimono.

PR CIREBON - Indonesia akan mulai menjalankan program vaksinasi masal Covid-19 pada minggu depan.

Langkah ini diambil Pemerintah Indonesia agar ancaman virus corona atau Covid-19 segera berlalu.

Indonesia akan memulai program vaksinasi Covid-19 pada Minggu depan sambil menunggu izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

Baca Juga: Moeldoko Sebut Sudah Siapkan Nama Calon Kapolri Baru, Ahmad Sahroni: Belum Ada Surpres

Indonesia telah mengamankan lebih dari 329 juta dosis vaksin dan sekitar 700 ribu dosis vaksin telah didistribusikan secara luas.

Oleh karena itu minggu depan Indonesia siap menjalankan vaksinasi Covid-19.

Vaksin yang telah diamankan oleh Indonesia dari Pfizer dan mitranya BioNTech, dan AstraZeneca.

Baca Juga: Tahun 2021 Indonesia Masih Dibayangi Inflasi, Kemenkeu Siapkan Sejumlah Upaya Demi Dorong Ekonomi

Kemudian yang akan digunakan pada tahap awal adalan CoronaVac.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x