Ada Arab Saudi, Negara-Negara yang Tetapkan Idul Fitri pada Senin, 2 Mei 2022 atau 1 Syawal 1443 H

- 1 Mei 2022, 19:23 WIB
Di berbagai negara jatuhnya Idul Fitri 1 Syawal 1443 H sebagian besar  mentetapkan pada Senin, 2  Mei 2022.
Di berbagai negara jatuhnya Idul Fitri 1 Syawal 1443 H sebagian besar mentetapkan pada Senin, 2 Mei 2022. /gulfnews.com/

SABACIREBON - Negara-negara di seluruh dunia sudah menentukan Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1443 Hijriyah.

Tercatat beberapa negara sudah menetapkan tibanya hari kemenangan tersebut.

Para ahli dan anggota masyarakat yang ditunjuk di negara-negara Muslim di seluruh dunia mencoba melihat bulan Syawal pada hari Sabtu 30 April 2022.

Hari pertama Syawal menandai Idul Fitri,  ada yang menggantungkan pada penampakan bulan sabit atau hilal.

Baca Juga: Link Twibbon Gratis Buat Ucapan Idul Fitri 1443 H/2022 M

Berikut daftar negara yang telah mendeklarasikan hari pertama Syawal:

Arab Saudi

Negara kerajaan tersebut sudah mengumumkan kapan jatuhnya Hari Raya Idul Fitri.

Arab Saudi telah mengkonfirmasi bahwa Idul Fitri akan dimulai pada Senin 2 Mei 2022 karena bulan sabit Syawal tidak terlihat lagi pada hari Sabtu.

Halaman:

Editor: Asep S. Bakrie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x