Hari Ini dalam Sejarah 17 Oktober, dari Albert Einstein hingga Berdirinya Gedung Tertinggi

- 17 Oktober 2021, 07:20 WIB
Ilustrasi. Berikut beberapa sejarah yang terjadi pada masa lalu bertepatan dengan 17 Oktober, berkaitan dengan Albert Einstein.
Ilustrasi. Berikut beberapa sejarah yang terjadi pada masa lalu bertepatan dengan 17 Oktober, berkaitan dengan Albert Einstein. /Pixabay.com/132369

PR CIREBON - Bertepatan pada hari ini, simak ringkasan sejarah pada 17 Oktober berikut ini.

Pada hari ini Minggu, 17 Oktober 2021 terkenang peristiwa-peristiwa penting yang terjadi pada masa lalu.

Terdapat sejarah pada 17 Oktober di masa lalu dari dalam maupun luar negeri, mulai dari konflik negara, seperti kaburnya Albert Einstein dari Nazi dan sebuah monumen tertinggi di dunia.

Baca Juga: Hari Ini dalam Sejarah 16 Oktober, Salah Satunya Berdirinya Disney

Oleh karena itu, berikut PikiranRakyat-Cirebon.com telah rangkum sejarah-sejarah yang tercatat tiap 17 Oktober.

1777 - Pasukan Amerika Serikat (AS) mengalahkan pasukan Inggris di New York dan merupakan titik balik dalam Perang Revolusi Amerika.

1933 - Albert Einstein pindah ke New Jersey, AS setelah meninggalkan Jerman.

Baca Juga: Peringatan Hari Pangan Sedunia Jatuh pada 16 Oktober, Berikut Sejarah lengkapnya

1945 - Kolonel Juan Peron menjadi diktator Argentina setelah melakukan kudeta di Buenos Aires.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x