Bukan Lagi Virus Covid-19, di India Infeksi Jamur Putih yang Lebih Berbahaya dari Jamur Hitam

- 22 Mei 2021, 06:55 WIB
simak uraian lengkap soal infeksi jamur putih yang ternyata sangat berbahaya melebihi infeksi jamur hitam ataupun virus Covid-19
simak uraian lengkap soal infeksi jamur putih yang ternyata sangat berbahaya melebihi infeksi jamur hitam ataupun virus Covid-19 /Reuters/Danish Siddiqui

PR CIREBON - Semua yang perlu Anda ketahui tentang jamur putih yang ternyata lebih berbahaya daripada jamur hitam dan Covid-19.

Setelah lonjakan besar atas kasus virus Covid-19 yang sempat menggemparkan dunia dan membuat kewalahan, India kemudian diserang dengan jenis penyakit baru yaitu infeksi jamur hitam.

Namun setelah itu, muncul pula jamur putih. Infeksi dari jamur putih dikatakan lebih berbahaya dari jamur hitam dan bahkan virus Covid-19.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Karir dan Keuangan, 22 Mei 2021: Keberuntungan Menghampiri Capricorn, Pisces, dan Aquarius

Setelah lonjakan kasus jamur hitam di beberapa negara bagian di India, seperti Rajasthan, Telangana, Gujarat, Haryana, dan Assam telah menyatakannya sebagai epidemi.

Karena jamur hitam atau mukormikosis dinyatakan sebagai epidemi di beberapa negara bagian, jamur baru telah muncul - jamur putih.

Kasus baru jamur putih telah ditemukan di Patna, Bihar. Dipercaya lebih fatal daripada jamur hitam.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Karir dan Keuangan, 22 Mei 2021: Libra, Scorpio, dan Sagitarius Tetap Waspada Saat Bekerja!

Dilansir Cirebon.Pikiran-Rakyat.com dari DNA India, simak uraian lengkap soal infeksi jamur putih yang ternyata sangat berbahaya melebihi infeksi jamur hitam ataupun virus korona.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: DNA India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x