Penggunaan Kendaraan Listrik Dipercepat

- 11 Juli 2022, 19:53 WIB
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko (kiri) dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) bersiap meresmikan stasiun pengisian kendaraan listrik atau Electric Vehicle Charging Station (EVCS) di kantor BPPT, Jakarta
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko (kiri) dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) bersiap meresmikan stasiun pengisian kendaraan listrik atau Electric Vehicle Charging Station (EVCS) di kantor BPPT, Jakarta /

Baca Juga: MyPertamina Bantu Pemerintah Dalam Mencegah Pembengkakan Subsisi BBM

"Saya pikir ini mestinya menjadi momentum untuk membuat lompatan ya. Kalau kita masih main di konvensional terus ya jauh ketinggalan. Ini adalah momentum yang sangat baik bagi mereka yang bisa menangkap situasi," ujar Moeldoko.

Baca Juga: Sebanyak 350 Warga Pemegang Kupon Gagal Peroleh Daging Kurban

Dia menambahkan, Indonesia juga memiliki kesempatan yang luas untuk menciptakan merek sendiri. "Ke depannya, kalau Indonesia bisa langgeng (menggunakan kendaraan) murni listrik ya kenapa tidak," kata Moeldoko. ***

Halaman:

Editor: Uyun Achadiat

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah