Liga Champions: Nasib MU di Ujung Tanduk Dua Kali Gagal Pertahankan Keunggulan, Ini Penyebabnya

- 30 November 2023, 17:33 WIB
Pemain Galatasaray Hakim Ziyech (kiri) berduel dengan pemain MU Alejandro Garnacho (kanan) pada laga Grup A Liga Champions yang dimainkan di Stadion Ali Sami Yrn, Istanbul, Kamis (30/11/2023)
Pemain Galatasaray Hakim Ziyech (kiri) berduel dengan pemain MU Alejandro Garnacho (kanan) pada laga Grup A Liga Champions yang dimainkan di Stadion Ali Sami Yrn, Istanbul, Kamis (30/11/2023) /Foto: ANTARA/AFP/

Baca Juga: Liga Inggris: Cristiano Ronaldo dan Harry Maguire Jadi Cadangan, MU Menang dari Southampton

United beberapa kali mampu membongkar pertahanan Galatasaray, namun baik peluang yang dimiliki Garnacho, McTominay, maupun pemain pengganti Facundo Pelestri semuanya melenceng dari sasaran. Peluang bagus terakhir didapat melalui Fernandes yang sepakannya membentur tiang gawang.***

Halaman:

Editor: Nurhidayat

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x