Tim Eropa Tekuk Amerika 16,5 - 11,5 di Kejuaraan Golf Ryder Cup 2023

- 2 Oktober 2023, 06:25 WIB
Tim Eropa juara Ryder Cup  2023./PGA TOUR
Tim Eropa juara Ryder Cup 2023./PGA TOUR /

SABACIREBON – Tim Eropa akhirnya memenangkan kejuaraan golf Ryder Cup ke-44 tahun 2023 di Marco Simone Golf & Country Club, Roma, Italia Jumat dan berakhir Minggu sore 1 Oktober 2023.

Setelah tiga hari bertarung dengan sistem Foursome, Fourball dan Matchplay Eropa yang dipimpin pegolf Inggris Luke Donald sebagai kapten tim, akhirnya memupus harapan tim AS dengan skor akhir kemenangan 16,5 -11,5.

Puncak pertandingan hari Minggu menjadi ajang unjuk kekuatan individu yang masing-masing tim diperkuat oleh pegolf handal kaliber dunia.

Baca Juga: Sudah Tahu Cara Menghilangkan Sakit Gigi? Inilah 8 Cara Agar Tidak Kambuh Lagi

Tim AS yang sempat memimpin melalui pegolf ranking no.1 dunia Scottie Sheffler dipaksa menutup hole 18 dengan hanya mampu bermain draw melawan pegolf ranking 3 dunia Jon Rahm dari Spanyol.

Sementara itu Pegolf ranking dunia no.2 Rory Mcllroy (Irlandia Utara) mermimpin sejak awal dengan 4 up dari Sam Burn yang mengalahkannya dalam kejuaraan dunia Match play beberapa bulan lalu.

Tapi akhirnya setelah dawn 1 hole kemudian naik kembali pada hole 17, Mcllroy dapat menutup pertaruingan untuk kermenangannya pada hole ke-17 dengan 3 up.

Baca Juga: Harga Pertamax Hari Ini Kembali Naik, Warga: Baru Kemarin Naik, Sekarang Naik Lagi Jadi Rp 14 ribu, Kok Bisa?

Halaman:

Editor: Otang Fharyana

Sumber: PGA TOUR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x