Tak Kalah Dengan Kota Lain, Ini Rekomendasi 5 Pusat Perbelanjaan Terbesar dan Terlengkap di Kota Cirebon

- 23 Februari 2023, 19:11 WIB
Suasana jalanan utama menuju mall mall di Kota Cirebon/andik sc prmn
Suasana jalanan utama menuju mall mall di Kota Cirebon/andik sc prmn /

Di dalam Mal ini tersedia restoran-restoran ternama untuk bersantap kuliner. Di dalamnya terdapat pula bioskop dan Trans Studio mini yang menyediakan wahana bermain anak-anak.

3. Grage City Mall (GCM)

Ini merupakan Mal dengan konsep terbaru dan pertama di Cirebon yang menggunakan koonsep semi outdoor dan Lifestyle Mall.

Tujuan dari pusat perbelanjaan ini adalah untuk menjadi one stop shopping Entertainment ending for family to have fun.

Ini untuk mengakomodasi keinginan pasar konsumen Cirebon serta untuk
mengembangkan kawasan Selatan Timur Kota Cirebon yang diarahkan sebagai pusat komersil baru.

Baca Juga: Bayaran Bermusik di Cafe Mengandalkan Isi Kencleng, Kalau Ditolak Nggak Bakal Main

Maka Grage City Mall hadir terdepan dalam mendukung semakin
meningkatnya gaya hidup masyarakat Cirebon dengan konsep semi outdoor yang mengedepankan harmonisasi lingkungan dan arsitektur modern.

Mal ini dirancang sebagai pusat belanja wisata kuliner dan hiburan keluarga terdepan.

2. Grage Mall Cirebon

Ini merupakan pusat perbelanjaan yang menjadi icon tersendiri bagi Kota Cirebon. Mal ini didirikan pada tahun 1995 dan resmi dibuka pada tahun 1996 di lahan seluas dua hektar.

Halaman:

Editor: Andik Arsawijaya

Sumber: Kanal youtube @feedback


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah