Presiden Jokowi Lakukan Pertemuan Bilateral dengan Presiden Perancis Bahas Bidang Pertahanan dan Keamanan

- 15 November 2022, 21:38 WIB
Presiden Joko Widodo dengan Presiden Perancis Emmanuel Macron mengadakan pertemuan bilateral bahas kerja sama bidang pertahanan dan keamanan
Presiden Joko Widodo dengan Presiden Perancis Emmanuel Macron mengadakan pertemuan bilateral bahas kerja sama bidang pertahanan dan keamanan /kemlu.go.id/

"Saya harapkan berbagai proyek pertahanan ini dapat segera kita tindak lanjuti. Saya sambut baik rencana dialog 2+2 antara Menteri Luar Negeri dan Menteri Pertahanan kita untuk membahas isu-isu strategis di kawasan," ucapnya.

Mengingat hubungan kedua negara semakin kuat, kedua Presiden sepakat untuk membentuk Forum Konsultasi yang secara rutin akan membahas kerja sama di berbagai bidang prioritas. Kedua Menteri Luar Negeri akan menindaklanjuti kesepakatan tersebut.

Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam pertemuan tersebut yaitu Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, dan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif.***



Halaman:

Editor: Asep S. Bakrie

Sumber: kemlu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x