Ilmuwan Tiongkok Memperingatkan Warga untuk Tak Terlalu Berharap pada Vaksin Covid-19

- 14 April 2020, 11:30 WIB
ILUSTRASI vaksin, suntikan, obat.*
ILUSTRASI vaksin, suntikan, obat.* /PIXABAY/

PIKIRAN RAKYAT - Tidak ada obat khusus untuk virus corona, meski ada beberapa yang telah terbukti efektif untuk mengobatinya.

Demikian yang disampaikan oleh Pakar Pernapasan Tiongkok terkemuka Zong Nanshan, yang diberitakan dalam situs Global Times.

Zhong mendapatkan reputasi baik dari Internasional dalam mengelola wabah SARS pada tahun 2003 silam.

Baca Juga: Seorang Dokter Berikan 3 Indikator Keberhasilan Penanganan Covid-19 untuk Pasien Kritis

Zong mengatakan, bahwa ia dan timnya tengah menguji efektivitas obat-obatan seperti Kloroquin dan formula pengobatan tradisional seperti Lianhuaqingwen dan Xuebijing.

Obat-obat tersebut memang telah terbukti efektif dalam mengobati penyakit yang disebabkan oleh virus corona tersebut.

Namun dalam hal ini, ia mengatakan untuk tidak berharap terlalu dalam terhadap vaksin yang bisa membunuh virus corona.

Baca Juga: Cek Fakta: Benarkah Polisi Italia Menangkap Lansia karena Keluar Rumah? Simak Faktanya

Zong percaya bahwa vaksin tidak akan tersedia dalam waktu dekat ini.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Global Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x