SM Entertainment Sebut Ada Peluang Orang Indonesia Debut di Grup Selanjutnya, Kok Bisa?

- 2 September 2020, 14:00 WIB
SM Entertainment sebut ada peluang untuk orang Indonesia debut di grup selanjutnya.*
SM Entertainment sebut ada peluang untuk orang Indonesia debut di grup selanjutnya.* //PR Cirebon

Bahkan, mantan agen casting itu mengungkapkan empat pelamar Indonesia berhasil lolos — dua orang gadis dan dua orang pria, dengan tingkat keberhasilan audisi sebanyak 0,04 persen, jadi mereka pasti sangat berbakat.

Baca Juga: Bobby Nasution Makin Tangguh Maju Pilkada Medan, Nasdem Bergabung Dukung dengan Empat Partai Lain

Mantan juri tersebut tidak dapat mengungkapkan lebih banyak tentang hal tersebut, namun menurut mereka calon bintang muda masa depan semuanya datang ke Korea yang memungkinkan mereka sudah menandatangani kontrak sebagai trainee.

 

Dengan SM Entertainment yang akan mendebutkan girl grup baru tahun ini dan grup pria baru pada tahun 2021, kemungkinan besar beberapa anggota baru bisa saja berasal dari Indonesia.

Jika salah satu dari empat trainee melakukan debut, mereka akan menjadi idola Asia Tenggara kedua di bawah naungan SM Entertainment, setelah Ten NCT dari Thailand yang berhasil bergabung dengan perusahaan pada 2013 setelah melewati audisi global dan debut pada tahun 2016 bersama NCT U.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x