Ingin Punya Bibir Terlihat Lebih Besar ? Ikuti 5 Tips Ini: Mulai dari Rajin Bersiul hingga Cukup Minum Air

- 23 Oktober 2021, 16:40 WIB
Simak 5 tips untuk punya bibir terlihat lebih besar, mulai dari rajin bersiul hingga cukup minum air.
Simak 5 tips untuk punya bibir terlihat lebih besar, mulai dari rajin bersiul hingga cukup minum air. /Pixabay

PR CIREBON – Membuat bibir terlihat lebih besar dapat dilakukan dengan beberapa tips seperti bersiul dan cukup minum air.

Bagi beberapa orang, bibir yang terlihat lebih besar dapat meningkatkan tampilan dan kepercayaan diri.

Selain operasi dan cara medis lainnya yang dapat membuat bibir lebih besar, tips seperti bersiul dan cukup minum air, jauh lebih mudah dan menghemat banyak uang.

Berikut lima tips membuat bibir terlihat lebih besar, dari bersiul hingga cukup minum air, yang dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Style Craze.

Baca Juga: Link Streaming Valencia vs Mallorca di La Liga Spanyol Sabtu 23 Oktober 2021, Tayang Pukul 19.00 WIB

  1. Pengelupasan bibir

Pengelupasan bibir dapat mengurangi sel-sel mati secara efisien dan membuat bibir tampak lebih besar dan penuh.

Gunakan scrub buatan sendiri yang terbuat dari gula putih atau merah dan minyak kelapa, yang dapat secara efektif mengelupas dan mengangkat kulit mati pada bibir.

Oleskan campuran gula dan minyak kelapa pada bibir dengan tekanan lembut.

Pijat dengan gerakan memutar selama satu hingga dua menit untuk menghilangkan sel kulit mati,

Lalu bersihkan dengan selembar kain lembut.

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x