Hoaks atau Fakta: Beredar Video Kura-kura Berlarian dengan Cepat

- 18 September 2021, 12:30 WIB
HOAKS - Beredar video beberapa ekor kura-kura berlarian dengan cepat yang diunggah akun Twitetr @LovePower_page pada 1 September lalu.*
HOAKS - Beredar video beberapa ekor kura-kura berlarian dengan cepat yang diunggah akun Twitetr @LovePower_page pada 1 September lalu.* /Pixabay/PoldyChromos

PR CIREBON - Beredar sebuah video menunjukkan beberapa ekor kura-kura sedang berlarian.

Video kura-kura berlarian tersebut diunggah pemilik akun Twitter @LovePower_page.

Video kura-kura berlarian yang diunggah pada 1 September lalu itu telah ditonton lebih dari 18 juta kali.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot 18 September 2021: Capricorn Peringatan Darurat, Tahun yang Baik Bagi Aquarius

Terlihat dari video yang beredar, beberapa ekor kura-kura berlarian dengan cepat.

Namun, benarkah video kura-kura berlarian tersebut?

Dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Turn Back Hoax, video kura-kura berlarian tersebut adalah hoaks.

Baca Juga: Aksi Oknum Dokter Campur Sperma ke Makanan Istri Teman, Penyidik Sebut Tersangka Sudah Lakukan Sebanyak 3 Kali

HOAKS - Beredar video beberapa ekor kura-kura berlarian dengan cepat yang diunggah akun Twitetr @LovePower_page pada 1 September lalu.*
HOAKS - Beredar video beberapa ekor kura-kura berlarian dengan cepat yang diunggah akun Twitetr @LovePower_page pada 1 September lalu.* Tangkapan layar Instagram @turnbackhoaxid

Baca Juga: Diterpa Isu Lesti Kejora Hamil Sebelum Menikah, Rizky Billar Beri Tanggapan Tegas: Gue Sama Dede...

Video kura-kura berlarian dengan cepat tersebut diketahui hanyalah merupakn editan.

Diketahui, video tersebut hasil suntingan menggunakan CGI/VFX artwork.

Video tersebut juga pertama kali diunggah oleh akun Instagram @VernBestInTheWorld.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot 18 September 2021: Libra Ada yang Menikam dari Belakang, Rasa Takut Menghentikan Leo

Akun tersebut juga menjelaskan jika video tersebut hanyalah hasil editan untuk hiburan saja.

Maka dari itu, dapat dipastikan jika video kura-kura berlarian adalah hoaks.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x