Jangan Keliru, Berikut Susunan Acara Akad dan Resepsi Pernikahan yang Benar

- 14 April 2020, 19:40 WIB
PERNIKAHAN antara Angbeen Rishi dan Adly Fairuz telah dilaksanakan pada Sabtu, 28 Maret 2020 kemarin.*
PERNIKAHAN antara Angbeen Rishi dan Adly Fairuz telah dilaksanakan pada Sabtu, 28 Maret 2020 kemarin.* /Instagram/@angbeenrishi/

Pembacaan ayat suci Al-quran, pihak keluarga biasanya akan mengundang pihak keluarga atau orang terdekat untuk membacakannya.

Khotbah Nikah - Khotbah nikah dilakukan untuk membuka dan sedikit berbagi ilmu tentang bagaimana hal-hal yang seharusnya dilakukan pasangan setelah resmi menikah.

Baca Juga: Resmi Ditutup, Kegiatan TMMD Bantu Selesaikan Persoalan di Tingkat Desa

Ijab Kabul - Inilah klimaks dari sebuah pernikahan ijab kabul, orang tua wali mempelai wanita akan menikahkan putrinya kepada mempelai pria secara saha dihadapan Tuhan.

Doa Nikah - Setelah ijab kabul, doa nikah dilakukan oleh penghulu, atau orang yang khusus ditunjuk untuk membacakan doa.

Penandatanganan Buku Nikah - Setelah sah sebagai suami istri, kedua mempelai menandatangani dokumen pernikahan. Salah satunya buku nikah dengan begini kedua mempelai dinilai sah secara hukum.

Baca Juga: Simak 3 Fakta 'Ngabuburit' yang Menjadi Agenda Pilihan Menjelang Buka Puasa

Serah Terima Mahar - Setelah selesai dengan dokumen-dokumen dan pembacaan doa, mempelai pria menyerahkan mahar dan mas kawin kepada pihak perempuan. Mahar biasanya berupa nominal uang atau seprangkat alat sholat dan diserahkan secara simbolis.

Tukar Cincin - Kedua mempelai akan memasangkan cincin di jari manis pasangannya masing-masing.

Nasihat Pernikahan - Nasihat pernikahan akan di berikan kepada kedua mempelai, agar mereka tahu hak dan kewajiban sebagai pasangan suami istri. Kedua mempelai akan tahu apa saja yang boleh dan tidak boleh dilakukan oleh masing-masing.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x